Apa Masih Kurang Mulia Kalau Kita Menjadi Satpamnya Negeri Ini?

Apa Masih Kurang Mulia Kalau Kita Menjadi Satpamnya Negeri Ini

Dialog Mbah Wali Gus Dur dan Syaikhina Mbah Yai Mustofa Bisri

Mbah Mus: Mengapa NU kok rasanya seperti Satpam di negeri ini

Gus Dur: Maksudnya?

Mbah Mus: Saat negara mau diserang Sekutu, NU membela lewat resolusi jihad. Begitu juga NU selalu sigap di depan menghadapi DI/TII, PKI dan segala macamnya. Tapi begitu negara aman, NU malah duduk di pojokan sambil rokokan.

Gus Dur: Apa masih kurang mulia kalau kita menjadi satpamnya negeri ini?

Dan…. dialog-pun terhenti.

(Dikutip dari cerita Syaikhina KH. Ahmad Mustofa Bisri saat Pengajian Akbar oleh LDNU Jabar di Masjid Raya Bandung, 13 Maret 2017)

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *